Silahkan bagi pengguna G2 Limited Edition dari smartfren yang ingin mencoba custom rom yang terkenal ini. Rom ini hasil porting dari Moto E.
Perhatian
– Custom ROM ini khusus Andromax G2 Limited Ediiton/ Andromax SD6D1U
-Segala akibat yang ditimbulkan dari custom ini bukan tanggung jawab kami
– pastikan sudah menginstall TWRP dulu.
Note:
– untuk yang belum tahu cara install/flashing custom rom via TWRP. Silahkan pelajari tutorialnya disini dulu
Cara Install/Flashing
Unduh file cm11-M12-AndromaxG2-LE.zip dan letakan di Sdcard atau di internal
Masuk ke menu recovery TWRP/CWM
Wipe
Install dan pilih file tadi
Setelah sukses flashing klik Reboot System
FAQ
– Solusi Sinyal Hilang
Kadang kala setelah restart sinyal tidak muncul, agar sinyalnya keluar lagi non-aktif SIM 2 dulu baru dial ke *#*#4636#*#* pilih Informasi Telepon dan set “CDMA Auto prl“ Setelah sinyal SIM1 muncul aktifkan lagi SIM2 nya.
– Belum Terinstall Google Play Store
Cusrom ini belum disertakan Google Play Store. Jadi flashing lagi file ini agar Play Store dapat terinstall
– Default Penyimpanan
Agar SDcard terbaca sebagaii default penyimpanan silahkan ikuti tutorialnya https://www.cararoot.com/cara-mengubah-penyimpanan-dari-internal/ , perlu juga diketahui ada beberapa aplikasi yang mesti dilakukan manual, seperti kamera harus disetting di pengaturan kameranya untuk penyimpanan default. dan juga tidak semua aplikasi bisa dipaksa seperti BBM.
– Menambahkan Fitur Dolby Digital Plus
Flashing via twrp file yang ada disini Menambahkan Dolby di ROM Kitkat
– Themes
Custom rom ini support dengan themes dari Cyanogenmod11 atau CM11. Untuk themes ada di Kumpulan Themes CM11
– Game HD
Sedikit tips agar game2 dapat berjalan mulus https://www.cararoot.com/tips-bermain-game-di-android-jadi-lancar.html
Kredit
Percy_G – XDA Developers
Syhost
Cyanogenmod team